Khamis, 13 Disember 2018

48:16-17 Tafsir Surah Al Fath, ayat 16-17.

قُلْ لِلْمُخَلَّفِينَ مِنَ الأعْرَابِ سَتُدْعَوْنَ إِلَى قَوْمٍ أُولِي بَأْسٍ شَدِيدٍ تُقَاتِلُونَهُمْ أَوْ يُسْلِمُونَ فَإِنْ تُطِيعُوا يُؤْتِكُمُ اللَّهُ أَجْرًا حَسَنًا وَإِنْ تَتَوَلَّوْا كَمَا تَوَلَّيْتُمْ مِنْ قَبْلُ يُعَذِّبْكُمْ عَذَابًا أَلِيمًا (١٦) لَيْسَ عَلَى الأعْمَى حَرَجٌ وَلا عَلَى الأعْرَجِ حَرَجٌ وَلا عَلَى الْمَرِيضِ حَرَجٌ وَمَنْ يُطِعِ اللَّهَ وَرَسُولَهُ يُدْخِلْهُ جَنَّاتٍ تَجْرِي مِنْ تَحْتِهَا الأنْهَارُ وَمَنْ يَتَوَلَّ يُعَذِّبْهُ عَذَابًا أَلِيمًا (١٧)

Allah s.w.t. berfirman kepada Nabi Muhammad s.a.w.,

"16. Katakanlah kepada orang-orang yang tertinggal dari orang-orang Arab Badui,"

Katakanlah kepada orang-orang Badui yang tidak mahu berjihad di jalan Allah, yang mengemukakan uzur (alasan) yang sebenarnya bukan uzur, yang meminta ikut keluar jika di sana tidak ada peperangannya dan yang hanya menginginkan ghanimah saja, untuk menguji mereka.

"Kalian akan diajak memerangi kaum yang mempunyai kekuatan yang sangat,""

Kalian akan diajak baik oleh Rasulullah s.a.w. maupun yang menjadi penggantinya, iaitu para khulafa’ur raasyidin dan para imam (pemerintah) kaum muslimin untuk memerangi kaum yang mempunyai kekuatan yang besar.

Ayat ini menunjukkan keutamaan para khulafaa’ur raasyidin yang mengajak berjihad melawan orang-orang yang mempunyai kekuatan yang besar. Mereka wajib ditaati dalam hal tersebut.

Para mufasssir (ulama tafsir) berlainan pendapat tentang kaum yang mempunyai kekuatan yang besar, iaitu orang-orang Hawazin, kaum Saqif, Bani Hanifah, bangsa Persia, bangsa Romawi atau para penganut agama Wasani (penyembah berhala).

Ada yang mengatakan bahawa mereka adalah kaum lelaki yang memiliki kekuatan yang hebat, tetapi tidak ditentukan dari golongan mana mereka itu.

Ada yang mengatakan bahawa mereka itu masih belum tiba saatnya di waktu itu. Ada juga yang mengatakan bahawa mereka mereka adalah kaum yang pandai berperang.

Nabi s.a.w. bersabda, "Hari kiamat tidak akan terjadi sebelum kalian memerangi kaum yang bermata sepet dan berhidung pesek, seakan-akan muka mereka seperti tameng yang ditempa." Sufyan mengatakan bahawa mereka adalah orang-orang Turki.

Rasulullah s.a.w. bersabda, "Kalian akan memerangi kaum yang terompah mereka (terbuat dari) bulu.” Abu Hurairah mengatakan bahawa mereka adalah kaum yang pandai berperang, iaitu orang-orang Kurdi.

"kalian memerangi mereka atau mereka menyerah."

Allah memerintahkan kalian untuk berjihad dan berperang melawan mereka hingga kalian mendapat kemenangan atas mereka, atau mereka menyerah baik dengan masuk Islam tanpa peperangan, melainkan dengan suka rela, atau membayar jizyah.

"Maka jika kalian menaati, Allah berikan kepada kalian pahala yang baik;"

Jika kalian patuhi atau penuhi ajakan itu, dan kalian berangkat berjihad serta menunaikan kewajiban kalian dalam jihad itu, nescaya Allah akan memberikan kepada kalian pahala yang baik.

"dan jika kalian berpaling sebagaimana kalian berpaling sebelumnya, Dia akan mengazab kalian azab yang pedih.”

Jika kalian tidak ikut berjihad dan kalian tetap tinggal di tempat kalian sebagaimana yang kalian lakukan di masa Perjanjian Hudaibiyah, nescaya Allah akan mengazab kalian dengan azab yang pedih.

"17. Tidak ada atas orang yang buta dosa dan tidak atas orang yang pincang dosa dan tidak atas orang yang sakit dosa."

Tiada dosa atas orang-orang yang buta, orang-orang yang pincang dan orang-orang yang sakit jika mereka tidak ikut berperang. Uzur yang membolehkan seseorang meninggalkan jihad, yang antara lain uzur yang bersifat tetap (seperti sangat tua dan lemah) dan pincang yang tidak dapat disembuhkan.

Dan uzur lainnya bersifat sementara, seperti sakit yang menyerang dalam beberapa hari, kemudian di hari yang lainnya hilang (sembuh). Maka semasa yang berkenaan diserang penyakit ini, dia dikategorikan sama dengan orang-orang yang mempunyai uzur yang tetap sampai sembuh dari sakitnya.

"Dan barang siapa yang menaati Allah dan RasulNya, Dia akan memasukkannya syurga mengalir dari bawahnya sungai-sungai;"

Barang siapa yang taat kepada Allah dan RasulNya, nescaya Allah akan memasukkannya ke dalam syurga yang mengalir di bawahnya sungai-sungai. Di dalamnya terdapat apa yang diinginkan oleh jiwa dan hal yang menyejukkan pandangan.

"dan barang siapa yang berpaling, Dia akan mengazabnya azab yang pedih."

Barang siapa yang berpaling dari taat kepada Allah dan RasulNya, iaitu membangkang, tidak mahu berjihad dan lebih memilih sibuk mencari upaya penghidupan, nescaya Allah akan mengazabnya di dunia dengan kehinaan, dan di akhirat dengan neraka.

Kebahagiaan seluruhnya terletak pada ketaatan kepada Allah dan RasulNya, sebaliknya kesengsaraan terletak pada maksiat kepada Allah dan RasulNya. Hanya Allah Yang Maha Mengetahui.

Tiada ulasan:

KANDUNGAN.

JUZUK 1. Isti'adzah.    Al Fatihah 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 . Al Baqarah 1-5 , 6-7 , 8-9 , 10-16 , 17-20 , 21-25 , 26-27 , 28-29 , 3...